SATU PELAKU DPO
Tim Gabungan Jatanras Ditreskrimum Polda Riau Ringkus 1 Pelaku Curas di Alfamart Kubang Raya


Hukum | Rabu 19-07-2023, 19:27 WIB

Pekanbaru - Tim gabungan Resmob Jatanras Polda Riau dan Tim Polres Kampar berhasil meringkus pelaku Tindak Pidana Pencurian dengan Kekerasan ( CURAS ) di ALFAMART Kubang  Raya, Pekanbaru, Selasa ( 18/7/2023).Kejadian ini berawal dari laporan masyarakat bernama Muliadi (28) Tahun yang melaporkan adanya pelaku curas pada hari Minggu tanggal 16 Juli 2023 sekira Jam 02.40 WIB, di Jl Kubang Raya KM 5 Desa Tarai Bangun Kecamatan Tambang  Kampar.Berdasarkan laporan Polisi Nomor : LP / B / 71

Selengkapnya

KORUPSI PROYEK JEMBATAN
Mantan Kabid Bina Marga PU Kabupaten Meranti Masuk Penjara


Hukum | Senin 17-07-2023, 21:48 WIB

Pekanbaru  - Dua tersangka dugaan korupsi pembangunan Jembatan Selat Rengit (JSR) akhirnya dijebloskan ke penjara. Keduanya selanjutnya dititipkan ke Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Sialang Bungkuk Pekanbaru.Adapun tersangka dimaksud adalah Dharma Arifiandi, mantan General Manager (GM) Divisi I Medan PT Nindya Karya. Saat proyek dikerjakan, Dharma adalah Kuasa KSO PT Nindya Karya, PT Relis Safindo Utama, PT Mangkubuana Hutama Jaya.Dan Dupli Juliardi yang merupakan Kuasa Pengguna

Selengkapnya

PH Candra Resmi Naik Banding, Freddy : Kita Berharap Klien Kami Bebas dari Segala Tuntutan


Hukum | Jumat 14-07-2023, 16:47 WIB

Pekanbaru - Hakim Pengadilan Negeri dinilai berpihak ke pelapor karena condong memutus perkara berdasarkan keterangan saksi diduga memberi keterangan palsu. Hakim tak mencari kebenaran materil, demikian disampaikan kuasa hukum terdakwa, Jumat (14/7/2023).Sidang yang digelar pada Pengadilan Negeri Kelas 1 A Pekanbaru pada Jumat, 7Juli 2023 dipimpin oleh Hakim Tunggal, Iwan Irawan, SH atas terdakwa Chandra menuai kontroversi.Penasehat Hukumnya oleh DR Freddy Simanjuntak SH MH tak bisa

Selengkapnya

Didesak Ditahan Kasus Tipiring, Kuasa Hukum Terdakwa Candra Mengganggap Intervensi Hukum


Hukum | Selasa 11-07-2023, 23:06 WIB

Pekanbaru - Menanggapi desakan dua pengacara  yang diduga pada pihak Heldy Susanti (Pelapor) yang gelorakan penahanan terhadap Candra (Terdakwa) dalam kasus pidana ringan (Tipiring) di beberapa media lokal dianggap intervensi.Hal ini disampaikan oleh DR Freddy Simanjuntak SH MH selaku Kuasa Hukum Chandra, Selasa 10/7/2023).DR Freddy Simanjuntak mengatakan, desakan pihak Kuasa Hukum pelapormerupakan bentuk intervensi secara langsung dan telah mengesampingkan perlindungan terhadap hak

Selengkapnya

Kapuspenkum : Seluruh Masyarakat Berhak Mendapatkan Akses Informasi Publik


Hukum | Selasa 11-07-2023, 21:22 WIB

Jakarta - Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Dr Ketut Sumedana memberikan l Sosialisasi, Monitoring, dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik secara virtual, Selasa (11/7/23).Dr Kerut menyampaikan bahwa acara sosialisasi ini sangatlah penting karena tidak hanya berkaitan dengan berbicara ke media massa semata, tetapi juga pada upaya-upaya publikasi kinerja dalam rangka keterbukaan informasi publik khususnya untuk satuan kerja di daerah."Sosialisasi ini, akan dipaparkan bagaimana

Selengkapnya

Jam-Pidum Setujui Satu Pengajuan Restorative Justice


Hukum | Kamis 06-07-2023, 16:30 WIB

Jakarta - Jaksa Agung melalui Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (Jam-Pidum) Dr. Fadil Zumhana menyetujui, satu permohonan penghentian penuntutan berdasarkan keadilan restoratif, kamis (06/7/2023).Keadilan restoratif diberikan kepada 4 Tersangka yakni :1. Suyatmi Alias Bu Yatmi2. Dekkasius Sulle Anak dari Martinus Sulle (Alm)3. Bernadeta Ratna Istri Nursari Alias Bu Sari Anak Thomas Suparjan4. Beata Alpha Christina Sulle Alias Beata Anak dari Dekkasius Sulle Dari keempat tersangka, Kejaksaan

Selengkapnya

Tindak Lanjuti Kasus TPPO, Polri Kerjasama dengan Polisi Malaysia dan Myanmar


Hukum | Rabu 05-07-2023, 11:13 WIB

Jakarta - Polri melalui Satgas Tindak Pidana Pencucian Orang (TPPO) meningkatkan kerja sama dengan polisi Malaysia dan Myanmar dalam mengungkap kasus ini.Berdasarkan data satgas TPPO, dari tanggal 5 Juni hingga 3 Juli kemarin, Satgas TPPO Polri berhasil menyelamatkan 1.943 korban. Hingga kini, terdapat 698 tersangka dalam kasus TPPO.“Kami meningkatkan juga kerja sama dengan penegak hukum di luar negeri. Di antaranya polisi Malaysia, dan juga mungkin dari Dirpidum akan melakukan kerja sama

Selengkapnya

TINGKATKAN PENCEGAHAN KORUPSI
Wawan Wardiana : Melalui SPI Pendidikan Dapat Mengukur Integritas dan Moral Peserta Didik dan Pengajar


Hukum | Selasa 04-07-2023, 20:06 WIB

Jakarta - Maksimalkan pencegahan korupsi dari bidang pendidikan, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meluncurkan Survei Penilaian Integritas (SPI).Hal ini disampaikan Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri di Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan, Selasa (4/7/2023).Ali Fikri mengatakan, peluncuran ini menjadi salah satu upaya pencegahan korupsi melalui SPI Pendidikan."Satu di antara upaya pemberantasan korupsi itu dilakukan melalui strategi pendidikan antikorupsi.

Selengkapnya

Menpora Dito Ariotedjo Diperiksa di Kejagung Sebagai Saksi Korupsi Proyek BTS Bakti Kominfo


Hukum | Senin 03-07-2023, 18:54 WIB

Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo telah diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi proyek BTS Bakti Kominfo yang menyeret namanya atas kesaksian tersangka Irwan Hermawan (IH) di Kejagung, Jakarta Selatan, Senin (3/7/2023).Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung (Kejagung) Ketut Sumedana mengatakan Dito diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Irwan Hermawan (IH).Ketut Sumeda mengatakan, Dito  diperiksa sebagai kapasitas sebagai saksi,

Selengkapnya

Menpora akan Menghadiri Pemeriksaan Terkait Proyek Menara BTS Bakti Kemenkominfo


Hukum | Senin 03-07-2023, 09:25 WIB

Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga, Ario Bimo Nandito Ariotedjo atau lebih dikenal Dito Ariotedjo, akan menghadiri pemeriksaan terkait aliran dana korupsi proyek menara BTS BAKTI Kementerian Komunikasi dan Informatika pada Senin pagi, 2 Juli 2023. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung, I Ketut Sumedana, mengatakan penyidik menjadwalkan pemeriksaan Dito Ariotedjo dalam kasus BTS Kominfo sekitar pukul 09.00 WIB."Harapan kami, yang bersangkutan datang tepat waktu," ujar Ketut pada

Selengkapnya

KKB Egianus Kogoya DKK Minta Tebusan Rp 5 Miliar untuk Tebusan Pilot Susi Air


Hukum | Minggu 02-07-2023, 17:26 WIB

Papua - Setelah disandra tsejak 7 Februari 2023, Pilot Susi Air Kapten Philip Mark Merthens akhirnya diminta tebusan  5 miliar oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Egianus Kogoya dkk.Menanggapi hal itu, Kabid Humas Polda Papua Kombes Ignatius Benny Ady Prabowo mengungkapkan, permintaan tebusan uang itu akan disangupi dengan proses negosiasi. Kepolisian Daerah (Polda) Papua mengungkap bahwa Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Egianus Kogoya dkk akan memenuhi permintaannya.Permintaan KKB

Selengkapnya

KKB Egianus Kogoya DKK Ancam Eksekusi Pilot Susi Air 1 Juli 2023


Hukum | Jumat 30-06-2023, 14:36 WIB

Jakarta - Kelompok kriminal bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya mengancam akan mengekskusi  pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens 1 Juli 2023.Menanggapi Hal itu, Kapolda Papua, Irjen Mathius Fakhiri menjawab ancaman yang dilontarkan KKB dibawah pimpinan Egianus Kogoya agar mengurungkan niatnya untuk menembak pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens."Kita sudah mengingatkan KKB agar mengurungkan niatnya untuk mengekskusi Warga Selandia Baru itu, karena tindakan kekerasan bakal berdampak

Selengkapnya

Lembaga Gereja Siap Mengembalikan Dana Dari Kasus Korupsi Johnny Gerard Plate


Hukum | Jumat 30-06-2023, 12:32 WIB

Flores - Sebuah lembaga Gereja di NTT yang disebut dalam dakwaan ikut mendapat aliran dana kasus korupsi proyek BTS 4G di Kementerian Informatika dan Komunikasi (Kominfo) mengakui hal itu dan menyatakan siap untuk mengembalikannya.Sebagaimana disampaikan dalam dakwaan terhadap eks Menteri Johnny Gerard Plate dalam sidang pada Selasa, 27 Juni 2023, dana hasil korupsinya mengalir ke sejumlah lembaga Gereja di NTT.Penerima dana itu, menurut dakwaan Jaksa Penuntut Umum [JPU], termasuk Keuskupan

Selengkapnya

Satgas TPPO Polri Tetapkan Dua Mantan Direktur Politeknik Sebagai Tersangka Perdagangan Orang


Hukum | Rabu 28-06-2023, 17:19 WIB

Jakarta - Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kembali terjadi, seperti halnya kepada mahasiswa Indonesia yang di kirim ke Tokyo oleh salah satu politeknik untuk melaksanakan magang di perusahaan Jepang, namun korban dipekerjakan sebagai buruh. Satgas TPPO Polri membongkar kasus tersebut dan ditetapkan dua mantan direktur politeknik berinisial G dan EH sebagai tersangka.Direktorat Tindak Pidana Umum (Dittipidum) Bareskrim Polri mengatakan, pengungkapan kasus ini diawali dengan adanya

Selengkapnya

Mabes Polri Tangkap Pembuat Sabu Asal Iran di Apertemen Jabar


Hukum | Minggu 25-06-2023, 13:24 WIB

Jakarta - Bareskrim Polri amankan dua orang Warga Iran  berinisial HR dan RP yang diduga membuat sabu di apartemen di Jakarta Barat (Jakbar).Kasubdit I Dittipidnarkoba Bareskrim Polri Kombes Jean Calvin Simanjuntak, dalam konferensi pers di Jakarta Barat, Jumat (23/6/2023) menyebutkan, salah satu pelaku yang merupakan WN Iran, HR, diduga dikendalikan seorang DPO berinisial X yang sekaligus menjadi pemasok bahan sabu."Tersangka satu HR warga negara Iran di Jakarta

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Dandim Apresiasi Prajurit yang Melaksanakan Purna Tugas
02 PPI Sumut, Detektif Monitor dan P.BKMAD Berkolaborasi Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli
03 LSM Garda Timur Indonesia Memperkuat Sinergitas dengan Deninteldam XIII/Mdk
04 Hendrik Pakpahan, S.H Mengapresiasi Kinerja Penyidik Polrestabes Medan
05 Plt Kajari SBB dan Jajaran Ikuti Kunjungan Kerja Virtual Jaksa Agung RI
06 Berantas Halinar, Rutan Rengat Konsisten Gelar Razia Blok Hunian
07 AMSB Desak Pemerintah Buton Selatan Tuntaskan Krisis Listrik dan Aktivitas Alat Barat di Pulau Siompu
08 Dana Hibah 150 Juta Karang Taruna Kabupaten Mandailing Natal Dipertanyakan
09 Tim Itwasum Polri Bertolak ke Kapolres Tebing Tinggi dalam Rangka Pengawasan Ops Ketupat Toba 2025
10 Bamsoet Ajak Perkuat Persatuan dan Kesatuan Bangsa di Tengah Tantangan Global
11 Babinsa Gotong Royong Bangun Talud, Permudah Akses Petani Menuju Sawah
12 Kemendagri Terima Penghargaan dari Ombudsman RI
13 Polres Tebing Tinggi Tindaklanjuti Pengaduan Masyarakat Terkait Peredaaran Narkoba di Kelurahan Teluk Karang
14 HMI Soroti Realitas Kemiskinan dan IPM Kabupaten Buton Utara Tahun 2024/2025
15 Danramil Sawit Dampingi Bulog ke CV.Mitra Tani
16 Pemerintah Instruksikan Kepala Daerah Baru Segera Susun RPJMD dan Renstra
17 Berinteraksi Langsung dengan Masyarakat Satgas Yonif 641/Bru Pos Bolakme Melaksanakan Anjangsana
18 Polres Madina Jadwalkan Pemanggilan Kasus Penipuan Jasa Pengiriman
19 Aksi Deklarasi Gerak Misi Cabang Pinrang, Ishaq : Kami akan Kawal Aspirasi dan Isu-Isu Daerah di PinrangĀ 
20 Saksi Mendengar Suara Rintihan Minta Tolong dari Kamar Korban
21 Gegara Nyalakan Mancis Disaat Isi BBM, 2 Rumah dan 1 Unit Septor Terbakar di Tebing Tinggi
22 Kasad: Jadikan Momentum Idul Fitri untuk Bekerja dan Mengabdi Lebih Baik Lagi
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© zoinnews.com