Kejati Riau Rapat Koordinasi & Simulasi Kesiapan Posko Pemilu Kejaksaan Secara Virtual
Riau | Selasa 13-02-2024, 13:27 WIB
Pekanbaru - Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H didampingi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Hendrizal Husin, SH., MH beserta seluruh jajaran bidang Intelijen dan bidang Tindak Pidana Umum mengikuti Rapat Koordinasi & Simulasi Kesiapan Posko Pemilu Kejaksaan saat Perhitungan Suara Pemilu Tahun 2024 bersama JAM Pidum Dr. Fadil Zumhana dan Ses JAM Intel Sarjono Turin, SH.,MH secara virtual, Selasa (13/2/24).Adapun pokok arahan JAM Pidum Dr. Fadil Zumhana dan Ses JAM Intel Sarjono
Selengkapnya
Aspidsus Kejati Riau Ingatkan Seluruh Jajarannya Menyiapkan Pertanggung Jawaban Administrasi
Riau | Senin 12-02-2024, 10:14 WIB
Pekanbaru - Asisten Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau Imran Yusuf, S.H., M.H pimpin Apel Kerja Pagi Kejaksaan Tinggi Riau, di Halaman Kantor Kejaksaan Tinggi Riau, Senin (12/2/2024).Apel pagi kali ini diikuti oleh Para Asisten, Para Koordinator, Para Kasi dan Jaksa Fungsional beserta seluruh Pegawai dan Honorer pada Kejaksaan Tinggi Riau.Asisten Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau Imran Yusuf, S.H., M.H menyampaikan ucapan terimakasih dan apresiasinya kepada rekan-rekan Asisten,
Selengkapnya
Kejati Riau Melakukan Kegiatan Penyuluhan Hukum Program JMS di SMA Darma Yudha Pekanbaru
Riau | Selasa 06-02-2024, 17:54 WIB
Pekanbaru - Kejaksaan Tinggi Riau melalui Tim Penerangan Hukum (Penkum) Bidang Intelijen Kejaksaan Tinggi Riau melakukan Kegiatan Penyuluhan Hukum Program Jaksa Masuk Sekolah (JMS), di SMA Darma Yudha Pekanbaru, Selasa (06/2/2024).Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau yang dalam hal ini diwakili oleh Kabid SMA Dinas Pendidikan Provinsi Riau Drs. H. Pahmijan. M.Pd menyampaikan atas nama Dinas Pendidikan Provinsi Riau, mendukung dan mengapresiasi program Jaksa Masuk Sekolah (JMS) yang dilakukan
Selengkapnya
Kajati Riau Sambut Kedatangan Direktur Penuntutan Jampidmil Kejaksaan Agung
Riau | Senin 05-02-2024, 15:05 WIB
Pekanbaru - Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H sambut kedatangan Direktur Penuntutan pada Jaksa Agung Muda Pidana Militer (JAMPIDMIL) Kejaksaan Agung Republik Indonesia Dr. Jaja Subagja, S.H., M.H beserta rombongan, di Kantor Kejaksaan Tinggi Riau, Jalan Jenderal Sudirman, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Senin (05/1/2024).Adapun kedatangan Direktur Penuntutan pada Jaksa Agung Muda Pidana Militer (JAMPIDMIL) Kejaksaan Agung Republik Indonesia Dr. Jaja Subagja, S.H., M.H beserta
Selengkapnya
Pimpin Apel Pagi, Kolonel Laut Faisol, S.H: Disiplin Kunci Kesuksesan dan Perlu Diterapkan Dalam Segala Hal
Riau | Senin 05-02-2024, 10:53 WIB
Pekanbaru - Asisten Pidana Militer Kejaksaan Tinggi Riau Kolonel Laut (H) Faisol, S.H6 pimpin apel pagi di Halaman Kantor Kejaksaan Tinggi Riau, Senin (05/2/2024).Apel pagi ini diikuti oleh para Asisten, para Koordinator, para Kasi dan Jaksa Fungsional beserta seluruh pegawai Kejaksaan Tinggi Riau.Asisten Pidana Militer Kejaksaan Tinggi Riau Kolonel Laut (H) Faisol, S.H menyampaikan disiplin adalah suatu kegiatan yang dilakukan secara tepat waktu dan dilakukan secara rutin berulang. Disiplin
Selengkapnya
Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Terima Kunjungan Kerja Sekaligus Silaturahmi Kepala BWSS III KemenPUPR
Riau | Rabu 31-01-2024, 16:59 WIB
Pekanbaru - Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau, Riau Akmal Abbas, S.H., M.H, didampingi Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi Riau Marcos M. M Simaremare, SH., M. Hum dan Asisten Perdata dan Tata Usaha Negara Kejaksaan Tinggi Riau Meilinda, S.H., M.H menerima kunjungan kerja dan sekaligus silaturahmi Kepala Balai Wilayah Sungai (BWS) Sumatera III Kemen PUPR Ir. Sahril Sp. PSDA beserta Jajaran, Rabu (31/1/2024).Dalam pertemuan kelembagaan ini, Kepala BWS Sumatera III Ir. Sahril Sp. PSDA
Selengkapnya
Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Riau mengikuti Pengarahan Jampidum Kejagung Secara Virtual
Riau | Rabu 31-01-2024, 14:11 WIB
Pekanbaru - Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Hendrizal Husin, SH., MH beserta Para Koordinator, Para Kasi dan Jaksa Fungsional bidang Tindak Pidana Umum Kejaksaan Tinggi Riau mengikuti kegiatan Pengarahan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum Dr. Fadil Zumhana secara virtual,di Ruang Vicon Lt. 2 Gedung Satya Adhi Wicaksana Kejaksaan Tinggi Riau, Rabu (31/1/2024).Dalam pengarahannya Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum Dr. Fadil Zumhana menyampaikan kepada seluruh jajaran terkait Optimalisasi
Selengkapnya
Kejati Riau Berikan Pengarahan dalam Pertemuan Konsultasi Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Wilayah Riau
Riau | Selasa 30-01-2024, 19:19 WIB
Pekanbaru - Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau Akmal Abbas, S.H., M.H memberikan Pengarahan dalam kegiatan Pertemuan Konsultasi Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Wilayah Riau, yang dilaksanakan di Aula HM Prasetio Kejaksaan Tinggi Riau, Selasa (30/1/2024).Dalam pengarahannya Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H menyampaikan Peran Perempuan Indonesia punya andil yang besar turut berperan aktif memberikan sumbangsih nyata dalam pembangunan Bangsa Indonesia. Oleh karenanya keberadaan
Selengkapnya
Wakajati Riau Hadiri Penganugerahan Tanda Penghargaan Bintang Legiun Veteran Republik Indonesia
Riau | Selasa 30-01-2024, 14:36 WIB
Pekanbaru - Selasa Tanggal 30 Januari 2024 sekira pukul 09.00 Wib, Bertempat di Balai Pauh Janggi Gedung Daerah Jl. Diponegoro No. 23, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H yang dalam hal ini diwakili oleh Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Hendrizal Husin, S.H., M.H menghadiri Penganugerahan Tanda Penghargaan Bintang Legiun Veteran Republik Indonesia kepada Gubernur Riau Brigjen TNI (pur) H. Edy Afrizal Natar Nasution, S.IPDalam sambutannya, Ketua
Selengkapnya
Kejati Riau Hadiri Kegiatan Rapat Koordinasi Permasalahan Konflik Lahan di Riau
Riau | Rabu 24-01-2024, 23:36 WIB
Pekanbaru - Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Permasalahan Konflik Lahan dan Sosialisasi Kebijakan Fasilitasi Pembangunan Kebun Masyarakat di Provinsi Riau, di Balai Serindit Aula Gubernuran, Rabu (24/1/2024).Adapun tujuan pertemuan ini untuk membahas masalah konflik lahan antara perusahaan perkebunan kelapa sawit dengan masyarakat setempat, serta mencari solusi untuk mengatasi konflik agraria yang marak terjadi.Dalam arahannya, Gubernur
Selengkapnya
Kejati Riau dan Seluruh Pegawai Sepakat Tandatangani Pakta Integritas WBK dan WBBM
Riau | Rabu 24-01-2024, 12:51 WIB
Pekanbaru - Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, SH., MH, pimpin Apel Pencanangan Zona Integritas menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) dihalaman Kejaksaan Tinggi Riau, Rabu (24/1/2024).Apel pagi tersebut diikuti oleh Para Asisten, Para Koordinator, Para Kasi dan Jaksa Fungsional beserta seluruh Pegawai pada Kejaksaan Tinggi Riau.Dalam amanatnya Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, SH., MH menyampaikan Reformasi kelembagaan melalui pembangunan Zona Integritas merupakan
Selengkapnya
Kejati Riau Mengikuti Sosialisasi Pembangunan Zona Integritas, Kepatuhan Internal dan Core Value Kejaksaan
Riau | Selasa 23-01-2024, 11:22 WIB
Pekanbaru - Kejaksaan Tinggi Riau, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H mengikuti Sosialisasi Pembangunan Zona Integritas, Kepatuhan Internal dan Core Value Kejaksaan secara virtual yang dilaksanakan di Ruang Vicon Lt.2 Kejati Riau, Selasa (23/1/2024).Sosialisasi Pembangunan Zona Integritas, Kepatuhan Internal dan Core Value Kejaksaan dibuka oleh Wakil Jaksa Agung RI Dr. SunartaDalam sambutannya Wakil Jaksa Agung RI Dr. Sunarta menyampaikan arahan dari Bapak Presiden Joko Widodo
Selengkapnya
Aspidsus Kejati Riau Ingatkan Seluruh Pegawai Kejati Riau Agar Dapat Mengikuti Apel WBBM 24 Januari
Riau | Senin 22-01-2024, 09:27 WIB
Pekanbaru - Senin tanggal 22 Januari 2024 sekira pukul 07.30 Wib, Bertempat di Halaman Kantor Kejaksaan Tinggi Riau, Asisten Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau Imran Yusuf, S.H., M.H menjadi Penerima Apel Kerja Pagi Kejaksaan Tinggi Riau yang diikuti oleh Para Asisten, Para Koordinator, Para Kasi dan Jaksa Fungsional beserta seluruh Pegawai dan Honorer pada Kejaksaan Tinggi Riau.Dalam amanatnya, Asisten Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau Imran Yusuf, S.H., M.H menyampaikan ucapan
Selengkapnya
Kejati Riau Pimpin Kegiatan Baksos Serentak Kejari Se-Wilayah Kejati Riau
Riau | Jumat 19-01-2024, 18:47 WIB
Pelalawan - Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H bersama Ketua IAD Wilayah Riau Ny. Dewi Akmal menyambangi Posko Banjir yang ada di Desa Rantau Baru Kecamatan Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan Provinsi Riau, dalam rangka kegiatan Bakti Sosial, Jumat (19/1/2024).Sebelum Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, SH., MH bersama Ketua IAD Wilayah Riau Ny. Dewi Akmal beserta rombongan melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial di Kabupaten Pelalawan tersebut, secara seremonial Kepala
Selengkapnya
Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Terima Kunjungan Kerja Sekaligus Silaturahmi Bupati Bengkalis
Riau | Kamis 18-01-2024, 15:38 WIB
Pekanbaru - Kamis tanggal 18 Januari 2024 sekira pukul 09.00 WIB sampai dengan selesai, bertempat di Ruang Kerja Kepala Kejaksaan Tinggi Riau, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H didampingi Asisten Perdata dan Tata Usaha Negara Kejaksaan Tinggi Riau Meilinda, S.H., M.H menerima kunjungan kerja dan sekaligus silaturahmi Bupati Bengkalis Kasmarni, S.Sos., MMP beserta Jajaran.Kunjungan kerja sekaligus silaturahmi Bupati Bengkalis Kasmarni, S.Sos., MMP beserta Jajaran tersebut dalam
Selengkapnya
|